1.Tuliskan 3 contoh benda GLB dan GLBB 2.Tuliskan 3 contoh kerugian dan keuntungan gaya gesek
salshaC
1. GLBB: - mobil berjalan menurun - mobil yang melaju kemudian direm sampai berhenti - buah jatuh dari pohon GLB: - mobil berjalan lurus - gafik kecepatan terhadap waktu - kita berjalan lurus 2. keuntungan - membantu benda bergerak tanpa tergelincir - untuk menghentikan benda yang sedang bergerak - menahan benda agar tidak tergeser kerugian - menghambat gerakan - mengikis permukaan benda yang bergesekan - mem boros energi untuk mengatasi gaya gesek