1.seorang meminjam uang dikoperasi sebenar Rp6.000.000,00 dengan bunga 1,5% perbulan. Jika lama meminjam 12 bulan, tentukan besar angsuran yang harus dibayarkan setiap bulan!
2. Joko membeli televisi terbaru seharga Rp5.000.000,00. Namun ia hanya membayar Rp4.850.000,00. Berapa besar diskon yang di berikan kepada Joko?
3. Ayah memiliki tabungan di koperasi. Tabungan awal ayah adalah Rp24.000.000,00. Jika koperasi memberikan jasa berupa bunga simpanan sebesar 12% per tahun, tentukan bunga simpanan yang ada di tabungan ayah setelah 8 bulan dari saat pertama menabung!
4. Ayah memiliki tabungan di koperasi. Tabungan awal ayah adalah Rp12.800.000,00. Jika koperasi memberikan jasa berupa bunga simpanan sebesar 8% pertahun, tentukan jumlah uang ayah setelah 6 bulan dari saat pertama menabung!