1.sejarah asal muasal embeg yaitu bentuk dukungan rakyat jelata kepada pasukan yang dipimpin oleh 2.kesenian embeg semula merupakan tarian sakral yang biasanya dikaitkan dengan upacara yang bersifat 3.kesenian embeg biasanya ditampilkan pada acara
1.Tari ini juga merupakan bentuk dukungan rakyat jelata kepada pasukan yang di pimpin oleh Pangeran Diponegoro melawan Belanda, tatepi ada yang mengatakan Raden Patah serta adapula Pasukan Mataram yang dipimpin Sultan Hamengku Buwono I, seorang Raja Mataram.
2.Masyarakat Banjarnegara berpendapat bahwa Embeg semula merupakan tari sakral yang biasanya dikaitkan dengan upacara adat yang bersifat mistik.
3.Penataan pada Ebeg yang dapat meliputi bentuk iringan, penghalusan gerak tari, kostum ataupun propertinya banyak dilakukan oleh seniman Banyumas. Ebeg biasanya dipentaskan pada acara hajatan baik acara khitanan maupun pernikahan.
Jawaban:
1.Tari ini juga merupakan bentuk dukungan rakyat jelata kepada pasukan yang di pimpin oleh Pangeran Diponegoro melawan Belanda, tatepi ada yang mengatakan Raden Patah serta adapula Pasukan Mataram yang dipimpin Sultan Hamengku Buwono I, seorang Raja Mataram.
2.Masyarakat Banjarnegara berpendapat bahwa Embeg semula merupakan tari sakral yang biasanya dikaitkan dengan upacara adat yang bersifat mistik.
3.Penataan pada Ebeg yang dapat meliputi bentuk iringan, penghalusan gerak tari, kostum ataupun propertinya banyak dilakukan oleh seniman Banyumas. Ebeg biasanya dipentaskan pada acara hajatan baik acara khitanan maupun pernikahan.