1.Organel sel yg berfungsi sebagai tempat berlangsungnya oksidasi sel menghasilkan energi dalam bentuk ATP yaitu..... A.Badan golgi B.Mitokondria C.Retikulum endoplasma D.Vakuola 2.Pada siang hari yang panas tumbuhan melakukan proses penguapan air.Organ pada tumbuhan yang berfungsi untuk penguapan adalah..... A.Bunga B.Akar C.Daun D.Batang 3.Apabila sel terserang oleh bakteri atau virus patogen maka organel yang paling berperan mempertahankan diri adalah..... A.Nukleolus B.Apparatus golgi C.Lisosom D.Sentriol 4.Jaringan yang berperan sebagai penguat batang muda yang sedang tumbuh adalah..... A.Kolenkim B.Meristem C.Parenkim D.Sklerenkim 5.Tubuh makhluk hidup tersusun oleh berbagai jenis jaringan sel.Suatu jaringan sel terbentuk apabila..... A.Beberapa sel mempunyai bentuk dan fungsi yang tidak sama B.Beberapa sel mempunyai bentuk dan fungsi yang sama C.Makhluk hidup tersebut tua umurnya D.Makhluk hidup tersebut bersel banyak
adzral
1. B. Mitokondria 2 c. Daun 3. c. Lisosom 4. a. Kolenkim 5. b . Beberapa sel mempunyai bentuk dan fungsi yang sama
2 c. Daun
3. c. Lisosom
4. a. Kolenkim
5. b . Beberapa sel mempunyai bentuk dan fungsi yang sama