1.Apakah yang dimaksud kalimat perintah? 2. Apa isi kalimat perintah ? 3. Ibu menyuruh adik untuk mandi. Tuliskan kalimat perintahnya ! 4. ibu guru meminta anak-anak memasukkan buku ke dalam tas. Tuliskan kalimat perintahnya! 5. Tuliskan dua contoh kalimat perintah!
Jawaban:
1.Kalimat yg berisi perintah/menyuruh orang lain
2.Perintah,permintaan/menyuruh org lain
3.Adik cepat mandi!
4.Masukkan buku kalian ke dlm tas!
5.Tutup pintu itu!
Kumpul buku latihanmu sekarang!
Penjelasan:
klo salah yha maap :3