1.APAKAH YANG DIMAKSUD DENGAN SAWAH TADAH HUJAN ? 2.DIGUNAKAN UNTUK APAKAH SAWAH TADAH HUJAN SAAT MUSIM KEMARAU ? 3.APAKAH HAMBATAN UTAMA PETANI JIKA MEMILIKI SAWAH TADAH HUJAN ? 4.MENGAPA MENGOLA SAWAH TADAH HUJAN LEBIH SULIT DARIPADA SAWAH BIASA ? 5.APAKAH KEUNGGULAN PERTANIAN TADAH HUJAN ?
TEaMCruzAUGPB
Sawah tadah hujan adalah sawah yang pengairannya berasal dari air hujan. Pada sawah ini, tanaman padi sangat bergantung pada musim hujan. Setiap tahun petani dapat panen padi 1-2 kali. Untuk menghindari ancaman kekeringan pada musim kemarau, petani lebih banyak menanam padi 1 kali diselingi dengan tanaman palawija lainnya.