1.Apa yang dimaksud dengan organisme uniseluler dan multiseluler?
2.Apa perbedaan antara jarangan dengan sistem organ
3.Berikan contoh sistem organ pada hewan dan sebutkan nama tiap-tiap organ yang membentuk sistem organ tersebut
4.Jelaskan 3 perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan
5.Tuliskan 3 macam jaringan pada tumbuhan disertai dengan fungsinya?
ayo siapa yang bisa jawab nanti dapat point
Rahmi2711
1. organisme uniseluler adalah makhluk hidup yang terdiri dari satu sel tunggal sedangkan organisme multiseluler adalah makhluk hidup yang terdiri dari banyak sel 2. jaringan yaitu sekumpulan sel yang memiliki kesamaan bentuk dan fungsi, kalau sistem organ yaitu kumpulan beberapa jaringan yang bekerja sama dalam melakukan tugas tertentu. 3. Sistem pencernaan= mulut,kerongkongan,lambung,usus halus,usus besar, dan anus sistem pernapasan=laring,paru paru sistem pngeluaran=kulit,paru-paru, hati sistem hormon=ginjal,hipofisil,andreal 4. Sel hewan lebih kecil, bentuknya tidak tetap, memiliki lisosom dan sentrosom, tidak memiliki dinding sel, plastid (kloroplas) dan vakuola. Sedangkan sel tumbuhan lebih besar, bentuknya tetap, memiliki plastid (kloroplas), dinding sel dan vakuola, tidak memiliki lisosom dan sentrosom. 5. ..1.Jaringan epidermis:Berfungsi melindungi bagian dalam jaringan akar ..2.Jaringan Parenkin:Berfungsi sebagai tempat pertukaran zat dan penyimpanan makanan cadangan ..3.Jaringan penyokong(Kolenkim dan Sklerenkim) ..4.Jaringan pengangkut(Xilem and Floem) Xilem:berfungsi mengangkut air dan mineral dari tanah , Floem:berfungsi mengangkut zat makanan(hasil fotosintesis) dari daun ke semua bagian tumbuhan)
2. jaringan yaitu sekumpulan sel yang memiliki kesamaan bentuk dan fungsi, kalau sistem organ yaitu kumpulan beberapa jaringan yang bekerja sama dalam melakukan tugas tertentu.
3. Sistem pencernaan= mulut,kerongkongan,lambung,usus halus,usus besar, dan anus
sistem pernapasan=laring,paru paru
sistem pngeluaran=kulit,paru-paru, hati
sistem hormon=ginjal,hipofisil,andreal
4. Sel hewan lebih kecil, bentuknya tidak tetap, memiliki lisosom dan sentrosom, tidak memiliki dinding sel, plastid (kloroplas) dan vakuola.
Sedangkan sel tumbuhan lebih besar, bentuknya tetap, memiliki plastid (kloroplas), dinding sel dan vakuola, tidak memiliki lisosom dan sentrosom.
5. ..1.Jaringan epidermis:Berfungsi melindungi bagian dalam jaringan akar
..2.Jaringan Parenkin:Berfungsi sebagai tempat pertukaran zat dan penyimpanan makanan cadangan
..3.Jaringan penyokong(Kolenkim dan Sklerenkim)
..4.Jaringan pengangkut(Xilem and Floem) Xilem:berfungsi mengangkut air dan mineral dari tanah , Floem:berfungsi mengangkut zat makanan(hasil fotosintesis) dari daun ke semua bagian tumbuhan)