19. Perhatikan diagram berikut! 50 45 40 Diagram Jumlah Pengunjung Perpustakaan "Mekar Sari" SD Harapan ? Sanin Selasa Jumat Sabtu Rabu Kamis Hari Kunjungan Jika jumlah pengunjung perpustakaan "Mekar Sari" adalah 190 siswa, maka banyak pengunjung pada hari Kamis adalah .... siswa A. 55 B. 45 C. 35 D. 25 Banyak Siswa ARREDO
Seluruh pengunjung dihari yg diketahui (senin, selasa, rabu) dijumlahkan dlu,
setelah itu kurangkan dengan total pengunjung (senin, selasa, rabu, kamis) hasilnya adalah 55,
maka 55 adalah total pengunjung dihari kamis, karena ketika mengurangkan jumlah pengunjung dihari senin-rabu, masih ada sisa, nah sisa itu tak lain adalah total pengunjung dihari kamis
Jawaban:
A.55
Penjelasan dengan langkah-langkah:
50+45+40=135
190-135=55
semoga bermanfaat
Jawab:
50 + 45 + 40 = 135
190 - 135 == 55
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Seluruh pengunjung dihari yg diketahui (senin, selasa, rabu) dijumlahkan dlu,
setelah itu kurangkan dengan total pengunjung (senin, selasa, rabu, kamis) hasilnya adalah 55,
maka 55 adalah total pengunjung dihari kamis, karena ketika mengurangkan jumlah pengunjung dihari senin-rabu, masih ada sisa, nah sisa itu tak lain adalah total pengunjung dihari kamis