(19.) Perbandingan banyak siswa baru laki-laki terhadap perempuan dalam kelas pada tahun ajaran baru ini adalah 9 8. Pernyataan berikut yang benar adalah ... A. Terdapat 9 anak laki-laki dan 87 anak perempuan di kelas tersebut. B. Anak laki-laki lebih banyak dari anak perempuan. C. Selisih banyak anak laki-laki dan perempuan adalah 1 orang. D. Untuk setiap 8 siswa laki-laki terdapat 9 siswa perempuan.
Jawab:
B
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Karena diberitahu bahwa perbandingan siswa baru laki-laki terhadap perempuan adalah 9:8. Maka sudah pasti siswa laki-laki lebih banyak dari perempuan.