17. (1) Bunyi yang frekuensinya berkisar antara 20 sampai 20.000 gearan per detik (hertz) disebut audiosonik. (2) Bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 getaran per detik (hertz) disebut infrasonik. (3) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut Ultrasonik (4) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut Megasonik (5) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut Audiosonik Pernyataan frekuensi bunyi di atas yang benar adalah .... a. 1,3,5 b. 1,2,4 C 1,2,3 d. 1,4,5
Pernyataan frekuensi bunyi di atas yang benar adalah [C] 1,2,3
PEMBAHASAN
• Infrasonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 Hertz. Gelombang bunyi ini tidak dapat didengar oleh manusia, karena frekuensi bunyinya terlalu rendah.
• Audiosonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya berkisar antara 20 Hertz sampai 20.000 Hertz. Gelombang bunyi inilah yang dapat didengar oleh manusia.
• Ultrasonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 Hertz. Gelombang bunyi ini tidak dapat didengar oleh manusia, karena frekuensi bunyinya terlalu tinggi. Hewan yang dapat mendengar gelombang bunyi ini diantaranya adalah kelelawar dan lumba-lumba.
Untuk menentukan besar frekuensi bunyi, kita bisa menggunakan rumus berikut.
Berdasarkan besar kecilnya frekuensi atau batas pendengaran manusia ada 3 jenis bunyi, yaitu :
Infrasonik, adalah bunyi yang frekuensinya dibawah 20 Hz (hanya dapa didengar oleh beberapa jenis hewan : dog, dan jangkrik)
Audiosonik, adalah bunyi yg frekuensinya diantara 20 Hz - 20.000 Hz (Dapat dengar oleh manusia)
Ultrasonik, Bunyi yang frekuensinya diatas 20.000 Hz (Tidak dapat didengar oleh manusia, namun ada jenis hewan tertentu yang dapat mendengar bunyi ini : Kelelawar dan ikan lumba-lumba). pada bidang teknologi ultrasonik dapat dimanfaatkan untuk :
A. pemeriksaan Janan (USG)
B. memusnakan bakteri pada makanan yang diawetkan
C. meratakan campuran (campuran besi dan timah, campuran nikel dan baja)
Rumus cepat rambat
V = S/T
Kembali ke soal
1) Bunyi yang frekuensinya berkisar antara 20 sampai 20.000 gearan
per detik (hertz) disebut audiosonik. ✔
(2) Bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 getaran per detik
(hertz) disebut infrasonik. ✔
(3) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Ultrasonik. ✔
(4) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Megasonik. ❌
(5) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Audiosonik. ❌
Pernyataan frekuensi bunyi di atas yang benar adalah c. 1,2,3
Pernyataan frekuensi bunyi di atas yang benar adalah [C] 1,2,3
PEMBAHASAN
• Infrasonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 Hertz. Gelombang bunyi ini tidak dapat didengar oleh manusia, karena frekuensi bunyinya terlalu rendah.
• Audiosonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya berkisar antara 20 Hertz sampai 20.000 Hertz. Gelombang bunyi inilah yang dapat didengar oleh manusia.
• Ultrasonik merupakan gelombang bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 Hertz. Gelombang bunyi ini tidak dapat didengar oleh manusia, karena frekuensi bunyinya terlalu tinggi. Hewan yang dapat mendengar gelombang bunyi ini diantaranya adalah kelelawar dan lumba-lumba.
Untuk menentukan besar frekuensi bunyi, kita bisa menggunakan rumus berikut.
Keterangan :
f = frekuensi bunyi (Hertz)
n = banyak getaran
t = waktu getaran (sekon)
Pengertian Infrasonik, Audiosonik, dan Ultrasonik : brainly.co.id/tugas/2221831
__________________
Frekuensi bunyi
Berdasarkan besar kecilnya frekuensi atau batas pendengaran manusia ada 3 jenis bunyi, yaitu :
Rumus cepat rambat
V = S/T
Kembali ke soal
1) Bunyi yang frekuensinya berkisar antara 20 sampai 20.000 gearan
per detik (hertz) disebut audiosonik. ✔
(2) Bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 getaran per detik
(hertz) disebut infrasonik. ✔
(3) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Ultrasonik. ✔
(4) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Megasonik. ❌
(5) Bunyi yang frekuensinya lebih dari 20.000 getaran per detik disebut
Audiosonik. ❌
Pernyataan frekuensi bunyi di atas yang benar adalah c. 1,2,3