15. Lembaga sosial memiliki aturan tertulis dan tidak tertulis. Contoh tindakan yang menunjukkan aturan tidak tertulis dalam lembaga sosial adalah ... a. Rianti selalu mengenakan seragam ketika ke sekolah. b. Pak Zainal ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penipuan. c. BuIra berpesan kepada Andi agar pulang sekolah tepat waktu. d. Ketua RT menetapkan jam wajib belajar masyarakat pada pukul 19.00-21.00.
Jawaban:
C. BuIra berpesan kepada Andi agar pulang sekolah tepat waktu.
Jawaban:
C. Bulra berpesan kepada Andi agar pulang sekolah tepat waktu