14 8. 7. 6. 5. Perhatikan Tabel berikut Nama Malaikat 1. Jibril 1234 3. Mikail Ragib And Munkar-Nakir 5 6. Izrail 7. Israfil 8. Malik 9. Ridwan Tugas a. Mencatat amal baik b. Meniup Sangkakala c. Menanyai dalam kubur d. Menjaga pintu neraka Mencabut nyawa Menyampaikan wahyu g. Mencatat perbuatan buruk h. Menjaga pintu surga i. Menurunkan hujan dan membagi rizki e. f. Pasangan yang tepat untuk nama malaikat dan tugasnya adalah ... A. 1-f, 2-1, 3-g, 4-a, 5-c, 6-b, 7-e, 8-d, dan 9-h B. 1-f, 2-1, 3-a, 4-g, 5-e, 6-c, 7-d, 8-b, dan 9-h C. 1-f, 2-1, 3-a, 4-g, 5-c, 6-e, 7-d, 8-b, dan 9-h D. 1-f, 2-1, 3-a, 4-g, 5-c, 6-e, 7-b, 8-d, dan 9-h Perhatikan Firman Allah Swt. Dalam Al-Qur'an Surah Al-Baqarah (2) ayat 30 berikut! واذ قال ربك للمليكة إني جاعل في الأرض خليفة قالوا أتجعل فيها من يفسد فيها ويسفك الدماء ونحن نسبح بحمدك ونقدس لك قال إني أعلم ما لا تعلمون Sifat malaikat yang berkaitan dengan ayat tersebut adalah ... A. Tidak memiliki hawa nafsu, karenanya mereka tidak makan, minum atau tidur B. Dapat berubah bentuk apa saja atas izin Allah Swt. C. Patuh dalam melaksanakan segala perintah Allah Swt. D. Selalu bertasbih dan memuji Allah Swt. Seseorang yang beriman dan berkenan untuk mewujudkan perilaku beriman dalam kehidupan sehari- hari terlihat dari perbuatan yang dilakukannya, baik secara pribadi maupun bersama orang lain atau masyarakat sekitar. Perilaku beriman ini termasuk pula sikap atau perilaku beriman kepada malaikat, termasuk malaikat Izrail. Sikap yang benar dalam rangka meyakini adanya malaikat Izrail adalah ... A. Selalu berusaha mencari dan memohon hidayah kepada Allah Swt. B. Berusaha mempersiapkan diri untuk menghadapi kematian C. Berusaha secara maksimal untuk mencari rizki yang baik dan halal D. Memohon kepada Allah Swt. Agar terhindar dari siksaan api neraka Seluruh perbuatan atau perilaku manusia selama hidup di dunia ini tidak pernah lepas dari Penglihatan Allah dan selalu diawasi pula oleh para malaikat yang ditugasi oleh Allah Swt. Mereka tidak pernah merasa lelah dan letih dalam mengawasi dan mencatat setiap amal perbuatan manusia. Sebab, kelak ketika di alam akhirat, setiap perbuatan manusia tersebut akan dimintai pertanggungjawaban dan manusia tidak akan bisa mengelak karena sudah tercatat dan terekam secara rinci dalam catatan malaikat Allah. Sedangkan tugas malaikat yang terkait tersebut diserahkan kepada malaikat ... A. Malaikat Raqib dan'Atid B. Malaikat Munkar dan Nakir C. Malaikat Malik dan Ridwan D. Malaikat Jibril Instrumen Pengukuran Kompetensi PAI & Genap