13. Disilangkan bunga Mirabillis jalapa bewarna merah. Berbatang tinggi dengan bunga Mirabillis jalapa berwarna putih berbatang pendek Jika dilihat dari sifat bedanya. hibridisasi di atas disebut a. polyhibrida - b. trihibrida c dihibrida d. monohibrida e. tetrahibrida