13. Bu Erli memiliki sebuah roti. Roti itu akan dibagikan kepada tiga orang anaknya. Anak per- tama mendapat tiga perdelapan bagian, anak kedua mendapat 0,3 bagian dan sisanya diberikan anak ketiga. Dari data tersebut dapat dibuat pernyataan sebagai berikut : (i) Yang mendapat bagian paling kecil adalah anak ketiga (ii) Yang mendapat bagian paling besar adalah anak pertama (iii) Bagian anak pertama lebih kecil dari bagian anak ketiga (iv) Bagian anak pertama lebih besar dari bagian anak kedua Pernyataan yang benar adalah .... A. (i) dan (iii) B. (i) dan (iv) C. (ii) dan (iii) D. (ii) dan (iv)
Jawaban:
D. (ii) dan (iv)
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui :
Terdapat 1 roti yang akan dibagi ketiga anaknya
anak pertama mendapat 3/8 dari roti
anak kedua mendapat 0,3 dari roti
anak ketiga mendapat sisanya
Jawab :
D. (ii) dan (iv)
penjelasan :
cara mengetahui siapa mendapat bagian terbanyak adalah kita ubah semua menjadi angka biasa
Anak pertama mendapat 3/8 dari roti
3 dibagi 8 = 0,375
Anak pertama mendapat 0,3 atau 0,300 dari roti
Anak ketiga mendapat sisanya yaitu
0,375 + 0,3 = 0,675
1 - 0,675 = 0,325 dari roti yang didapat anak ketiga
maka anak pertama mendapat bagian terbanyak yaitu 0,375
anak kedua mendapat bagian paling sedikit yaitu 0,3 atau 0,300
anak ketiga mendapat bagian sebanyak 0,325
urutan dari terbesar ke terkecil
0,375 ; 0,325 ; 0,300
jadikan jawaban terbaik dong