" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Jawabannya............ 13,21caranya dengan menambahkan 2 bilangan sebelumnya
Verified answer
Pola Barisan Bilangan Fibonacci-> Barisan yang dimulai dari 1 (biasanya) untuk aturan barisan selanjutnya ditambahkan dengan bilangan sebelumnya
Contoh||
1, 2, 3, 5
-> 1 + 1 = 2
-> 2 + 1 = 3
-> 2 + 3 = 5
Dst..
2 suku berikutnya dari Barisan Bilangan Fibonacci
-> 1, 2, 3, 5, 8, ...
-> 5 + 3 = 8
-> 8 + 5 = 13
-> 13 + 8 = 21
Jadi, 2 suku berikutnya adalah 13 dan 21
Semoga Membantu!!!