100 ml mgcl2 0.4 M ditambah ke dlm 100 ml na2co3 0.4 M. besarnya massa zat yang mengendap jika ksp mgco3=3×10^-8 (ar mg=24 c=12 o=16) adalah
satria31x5
100 ml mgcl2 0.4 M ditambah ke dlm 100 ml na2co3 0.4 M. besarnya massa zat yang mengendap jika ksp mgco3=3×10^-8 (ar mg=24 c=12 o=16) adalah
Reaksi MgCl₂ + Na₂CO₃ --> MgCO₃ + 2NaCl Mula - mula 0,04 0,04 Yang Bereaksi 0,04 0,04 0,04 0,08 Hasil Reaksi - - 0,04 0,08
Kemudian kita mencari harga Qc MgCO₃, untuk mengeetahui apakah terjadi endapan atau tidak. Qc = [M Mg] [M CO3] = [] [] = [0,2] [0,2] = 4x10⁻² berarti Qc > Ksp (Mengendap)
Kemudian kita mencari massa endapan, = mol x Mr MgCO₃ = 0,04 x 84 = 3,36 gram
satria31x5
boleh aj, sbenernya kita nyari Qc itu cma bwat tau larutan itu mngendap atau nggak, jadi misalnya di soal kmu ad pilihan jawaban 0 gram, itu perlu dicari Qcnya, karena bisa saja Qc lebih kecil dari Ksp jadinya nggak mngendap, tapi kalo pilihan jawaban sudah punya massa semua, nggak perlu dicari Qc nggak papa :)
Reaksi MgCl₂ + Na₂CO₃ --> MgCO₃ + 2NaCl
Mula - mula 0,04 0,04
Yang Bereaksi 0,04 0,04 0,04 0,08
Hasil Reaksi - - 0,04 0,08
Kemudian kita mencari harga Qc MgCO₃, untuk mengeetahui apakah terjadi endapan atau tidak.
Qc = [M Mg] [M CO3]
= [] []
= [0,2] [0,2]
= 4x10⁻²
berarti Qc > Ksp (Mengendap)
Kemudian kita mencari massa endapan,
= mol x Mr MgCO₃
= 0,04 x 84
= 3,36 gram