Terdapat 6 buah gelas akan diisi air sampai penuh. Ternyata setiap gelas hanya dapat memuat 1/10 liter air. Berapa liter air yang dibutuhkan untuk mengisi keenam gelas tersebut?
dandydarmawan
Kalau gk salah kan 1 gelasnya diisi 1/10liter untuk mengisi 6 gelas tinggal 6 X 1/10 = 3/5 liter
3 votes Thanks 10
embulnina
3/5 dapet darimana? bisa tolong dijabarkan/cara nya? @dandydarmawan
dandydarmawan
6 x 1/10 = 6/10 diperkecil dengan di bagi 2 jadi 3/5