February 2019 2 20 Report
1. wajah berminyak menjadi kendala tersendiri bagi para remaja. seorang remaja yang menyadari dirinya mengalami wajah berminyak, kepercayaan dirinya akan turun. akibatnya, mereka sering canggung atau grogi saat berada di tempat umum. wajah berminyak sesungguhnya masalah yang umum dialami saat remaja memasuki masa pubertas.
kalimat tanya yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah.....
a. berapa orang yang mengalami canggung dan grogi di tempat umum?
b. apa yang terjadi pada remaja yang menyadari wajahnya berminyak.?
c. bagaimana cara mengatasi wajah berminyak pada para remaja?
d. bagaimana cara menghindari agar wajah tidak menjadi berminyak?
2. peraturan khusus tentang larangan merokok di kampung bersih sehat sudah berlaku sejak tahun 2000. warga yang tertangkap tangan sedang mengisap rokok diberi peringatan tertulis. jika masih saja melanggar maka yang bersangkutan diberi sanksi kerja sosial membersihkan kampung. berkat diterapkannya peraturan ini, kampung bersih sehat benar-benar bebas dari asap rokok. sanksi bagi para pelanggar aturan ini memang hanya mengikat warga kampung bersih sehat saja. warga pendatang yang kebetulan lewat dan mengisap rokok hanya diberi teguran untuk mematikan rokoknya. warung-warung yang ada di kampung ini juga dilarang menjual rokok.
mengapa warga kampung bersih sehat mau menaati peraturan larangan merokok?
a. karena peraturan itu sudah diterapkan sejak puluhan tahun yang lalu
b. karena peraturan itu berlaku untuk semua orang
c. karena merokok sangat berbahaya dalam kehidupan
d. karena sanksi bagi pelanggar peraturan itu diterapkan dengan tegas
3. acara puncak peringatan hardiknas dipusatkan di area candi prambanan, yogyakarta. sejak mei hingga agustus dilaksanakan beberapa kegiatan yang berkaitan dengan pendidikan. terpilihnya yogyakarta sebagai lokasi peringatan hardiknas bertepatan pula dengan satu tahun pascagempa yogya. dalam waktu yang cukup singkat, pemda yogyakarta mampu membangun kembali fasilitas pendidikan yang rusak. hampir 85% bangunan yang rusak telah diselesaikan perbaikannya. hal ini merupakan prestasi yang luar biasa.
isi paragraf tersebut adalah...
a. acara puncak peringatan hardiknas dipusatkan di yogyakarta
b. satu tahun yang lalu, yogyakarta tertimpa gempa bumi yang dahsyat
c. kesiapan yogyakarta menjadi tuan rumah acara puncak hardiknas
d. kota yogyakarta merupakan kota pelajar yang pantas dikunjungi

More Questions From This User See All

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 22 - 24 musim layang-layangrudi membuka jendela kamarnya. di luar tampak puluhan layang-layang berwarna - warni. rudi hanya dapat memandangnya saja. sudah dua hari rudi tidak masuk sekolah karena sakit. rudi tidak bisa berjalan. kaki rudi diperban.rudi kembali teringat peristiwa dua hari yang lalu. waktu itu, rudi bersama teman-temannya sedang mengejar layang-layang putus. rudi terus saja mengejarnya.rudi berlari sambil mendongakkan kepala kr atas memperhatikan layang-layang. rudi tidak mrmperhatikan keadaan sekelilingnya.rudi terjatuh. rudi merintih menahan sakit karena kakinya terkilir. rudi dibantu teman-temannya dan seorang pedagang buah. rudi pun segera diantar pulang ke rumah.22. mengapa rudi tidak masuk sekolah selama beberapa hari?a. rudi tidak mempunyai layang-layang sehingga rudi tidak bisa bermain bersama teman-temannya di lapanganb. rudi mengalami kecelakaan saat mengejar layang-layang yang menyebabkan kakinya terkilir.c. rudi mengikuti teman-temannya mengejar layang-layang yang putus dan melewati jalan rayad. rudi terjatuh saat bermain layang-layang23. sifat tokoh rudi dalam cerita tersebut adalah...a. pemberanib. sombongc. cerobohd. jujur24. amanat yang terkandung dalam cerita tersebut adalah....a. bermain sebaiknya dihindari karena akan membahayakan diri sendiri.b. kita harus berhati-hati saat bermainc. di mana saja kita berada harus tetap berhati-hati agar terhindar dari bahaya, terutama saat di jalan raya.d. jagalah diri baik-baik saat sedang menjalankan aktivitas di luar maupun di dalam rumah bersama teman-teman.
Answer

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.