July 2022 1 19 Report
1. Wacana terdiri dari judul dan tubuh wacana yang di dalamnya terdapat paragaf-paragraf pembentuk wacana. Sebuah wacana yang baik disusun dengan menggunakan alat pembangun wacana atau dengan istilah “pemarka kohesi”. Coba Anda deskripsikan alat-alat pembangun wacana!

2. Cara pandang guru dalam pembelajaran yang bertujuan membantu siswa melihat makna dalam bahan pelajaran yang mereka pelajari, siswa menghubungkannya bahan bacaan dengan konteks kehidupan mereka sehari-hari merupakan pendekatan pembelajaran kontekstual. Deskripsikan komponen-komponen yang harus ada dalam pendekatan tersebut!

3. Pada masa pandemi proses pembelajaran dilaksanakan di rumah masing-masing. Salah satu media pembelajaran yang dapat dimanfaatkan siswa adalah lingkungan sekitar rumah. Buatlah skenario pembelajaran yang dapat meningkatkan keterampilan menyimak dengan menggunakan lingkungan sekitar dalam proses belajar di rumah!

4. Bu Ratna adalah seorang guru di kelas V SD Harum Mewangi. Pembelajaran yang akan dilaksanakan oleh Bu Ratna adalah pembelajaran yang menyenangkan. Media pembelajaran yang tersedia di kelas adalah lagu-lagu, boneka tangan, atlas, kompas, globe, dan teks puisi. Tujuan pembelajarannya meningkatkan keterampilan siswa dalam membaca. Buatlah rencana pembelajaran yang bisa digunakan oleh Bu Ratna!

5. Buatlah Skenario Pembelajaran yang memuat 8 komponen Pendekatan Whole Language! ​

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.