1. Urutan tahap metabolisme glukosa menjadi
dan ATP adalah ...
a. glikolisis, betaoksidasi, dekarboksilasi asam ketokarboksilat, siklum asam sitrat.
b. glukoneogenesis, siklus Calvin, dekarboksilasi asam glukoronat, siklus Krebs.
c. glikolisis, dekarboksilasi asam piruvat, siklus asam sitrat, fosforilasi oksidasi.
d. glukoneogenesis, transaminasi, siklus urea, fosforilasi oksidatif.
e. glikolisis, deaminasi oksidatif, siklus Krebs, rantai respirasi.
2. Urutan basa mRNA hasil transkripsi menggunakan cetakan untai tunggal DNA komplemen dari TGCAATGG adalah...(cara cari nya tolong paparkan)
1. Jawabanya E. Untuk metabolisme glukosa selalu d mulai dari glikolisis dan d akhiri Rantai respirasi atau transfer elektron...