1. Tuliskan urutan proses pengangkutan air pada tumbuhan! 2. Tuliskan urutan proses pengangkutan nutrisi pada tumbuhan!
wayandiahh
1. pertama air dari tanah masuk menuju berkas pengangkut melalui organ diluar berkas yaitu berturutan epidermis - kortex - endodermis - perisikel - baru Xilem 2. Pengangkutan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan terjadi melalui pembuluh floem. Perjalanan zat-zat hasil fotosintesis dimulai dari sumbernya yaitu daun (daerah yang memiliki, konsentrasi gula tinggi) ke bagian tanaman lain yang dituju (daerah yang memiliki konsentrasi gula rendah).
2. Pengangkutan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh tubuh tumbuhan terjadi melalui pembuluh floem. Perjalanan zat-zat hasil fotosintesis dimulai dari sumbernya yaitu daun (daerah yang memiliki, konsentrasi gula tinggi) ke bagian tanaman lain yang dituju (daerah yang memiliki konsentrasi gula rendah).
maaf kalo salah