1. tuliskan sumber-sumber pendapatan atau keuangan daerah!
2. kemana saja keuangan tersebut digunakan ?
3. jelaskan apa yang terjadi apabila pelaksanaan pemerintahan daerah tidak didukung oleh masyarakat daerah ?
tolong bantu jawab ya !!!
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
sumber-sumber keuangan/pendapatan daerah berasal dari :
1. pendapatan asli daerah (PAD) yg terdiri dari:
a. hasil pajak daerah
b. hasil retribusi daeah
c. hasil perusahaan milik daerah
2. dana perimbangan yg terdiri dari :
a. dana Alokasi umum b.dana bagi hasil c. dana Alokasi khusus
"semoga bermanfaat"