1) toleransi adalah salah satu nilai yang terdapat dalam kerja sama. 2) toleransi adalah sikap menghargai pendapat orang lain. 3) dalam kerja sama sering terjadi perbedaan pendapat,sikap toleransi akan membantu menyatukan pendapat. 4) toleransi juga membantu sesama anggota untuk saling menunjukkan rasa hormat. 5) sesama anggota yang saling menghormati akan menjalin kerja sama lebih baik.
1.kalimat 2) memuat informasi berdasarkan kata tanya....... 2.kalimat 3) memuat informasi berdasarkan kata tanya........
Verified answer
Jawaban:
1.apa itu toleransi?
2.mengapa kerja sama selalu berbeda pendapat dan lain-lainnya?
Penjelasan:
maaf jika salah itu jika dalam kalimat tanya