May 2023 1 4 Report
[1] Suku Dayak di Kalimantan terbagi enam rumpun, enam rumpun ini terbagi lagi menjadi ratusan etnis.[2] Walaupun begitu semua etnis dayak memiliki kesamaan ciri-ciri budaya yang khas. [3] Ciri-ciri tersebut antara lain rumah panjang, hasil budaya seperti tembikar, Mandau, sumpit, dan beliong(kampak Dayak). [4] Ada juga mata pencaharian dengan sistem perladangan, dan seni tari.
Kalimat penjelas dalam teks tersebut ditandai dengan nomor ....

A. 1-2-3
B. 2-3-4
C. 3-4-1
D. 2-4-1​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.