1. Sebutkan tujuan berpidato! 2. Sebutkan bagian bagian naskah pidato! 3. Tuliskan contoh kerangka penulisan teks pidato! 4. Apa saja yang perlu diketahui sebelum berpidato?
1. Tujuan dari pidato yang pertama yaitu bisa digunakan untuk memberikan sebuah sambutan atau sapaan. Biasanya untuk tujuan ini, pidato dilakukan dalam suatu kegiatan atau acara. Pidato dilakukan umumnya untuk membuka acara tersebut dengan sebuah sambutan.
2. judul, salam pembuka, pendahuluan , isi (fakta dan data), penutup (simpulan, harapan, dan permohonan maaf), dan salam penutup.
3. Sebutkan kerangka menyusun teks pidato!
Salam pembuka. Pidato biasanya diawali dengan kata pembuka,
Pendahuluan, adalah pengantar ke arah pokok-pokok materi yang akan disampaikan.
Isi atau inti pidato berisi uraian yang perlu disampaikan.
Kesimpulan.
Salam penutup.
4. Pelajari topik yang akan disampaikan.
Pahami tujuan yang ingin dicapai.
Pahami audiensi yang akan mendengarkan pidato.
Buat kerangka pikiran utama.
Kembangkan kerangka pikiran utama dengan bahasa yang mudah dipahami.
Jawaban:
1. Tujuan dari pidato yang pertama yaitu bisa digunakan untuk memberikan sebuah sambutan atau sapaan. Biasanya untuk tujuan ini, pidato dilakukan dalam suatu kegiatan atau acara. Pidato dilakukan umumnya untuk membuka acara tersebut dengan sebuah sambutan.
2. judul, salam pembuka, pendahuluan , isi (fakta dan data), penutup (simpulan, harapan, dan permohonan maaf), dan salam penutup.
3. Sebutkan kerangka menyusun teks pidato!
Salam pembuka. Pidato biasanya diawali dengan kata pembuka,
Pendahuluan, adalah pengantar ke arah pokok-pokok materi yang akan disampaikan.
Isi atau inti pidato berisi uraian yang perlu disampaikan.
Kesimpulan.
Salam penutup.
4. Pelajari topik yang akan disampaikan.
Pahami tujuan yang ingin dicapai.
Pahami audiensi yang akan mendengarkan pidato.
Buat kerangka pikiran utama.
Kembangkan kerangka pikiran utama dengan bahasa yang mudah dipahami.