1. Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras.
Senam lantai adalah salah satu cabang dari olahraga senam. Secara umum, olahraga ini bertujuan untuk meningkatkan daya tahan tubuh, kekuatan, kelentukan, kelincahan, serta koordinasi dan kontrol tubuh secara keseluruhan.
2.Tumbling adalah gerakan yang cepat dan eksplosif dan merupakan gerak yang pada umumnya dirangkaikan pada satu garis lurus.
Akrobatik biasa diartikan sebagai keterampilan uang pada umumnya menonjolkan flesibilitas gerak dan balansing (keseimbangan) dengan gerakan yang agak lambat. Contoh chestroll, walkover backover
kalestenik diartikan sebagai kegiatan memperindah tubuh melalui latihan kekuatan. Maksudnya adalah suatu latihan tubuh (baik memakai alat maupun tanpa alat) untuk meningkatkan keindahan tubuh.
Jawaban:
1. Senam lantai adalah latihan senam yang dilakukan pada matras.
Senam lantai adalah salah satu cabang dari olahraga senam. Secara umum, olahraga ini bertujuan untuk meningkatkan daya tahan tubuh, kekuatan, kelentukan, kelincahan, serta koordinasi dan kontrol tubuh secara keseluruhan.
2. Tumbling adalah gerakan yang cepat dan eksplosif dan merupakan gerak yang pada umumnya dirangkaikan pada satu garis lurus.
Akrobatik biasa diartikan sebagai keterampilan uang pada umumnya menonjolkan flesibilitas gerak dan balansing (keseimbangan) dengan gerakan yang agak lambat. Contoh chestroll, walkover backover
kalestenik diartikan sebagai kegiatan memperindah tubuh melalui latihan kekuatan. Maksudnya adalah suatu latihan tubuh (baik memakai alat maupun tanpa alat) untuk meningkatkan keindahan tubuh.
Penjelasan :
semoga membantu
maaf kalo salah