May 2021 1 81 Report
1. Pidato dapat disampaikan pada acara di bawah ini, KECUALI ....
a. pelepasan siswa kelas 6
b. diskusi bersama teman
c. perayaan HUT RI
d. upacara bendera
2. Berikut ini yang BUKAN kalimat persuasif adalah ....
a. Ayo, tetap jaga semangat kita untuk meraih cita-cita!
b. Kita harus meneruskan cita-cita para pahlawan.
c. Marilah kita jaga persatuan dan kesatuan bangsa!
d. Ayo, cegah pemanasan global yang terjadi di bumi kita!
3. Langkah pertama menyusun pidato adalah ....
a. membuat rancangan konsep pidato
b. menentukan sasaran pidato
c. menulis pidato dengan bahasa yang baik
d. mengembangkan poin-poin penting pidato
#nospam#buatygtahuaja​
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.