b. Memiliki pembuluh angkut.........................(Pteridophyta)
3. Biji berada dalam bilah strobilus................ (Gymnospermae)
b. Biji tidak berada dalam bilah strobilus........................ (4)
4. a. Biji berkeping satu.........................................(Liliopsida) b. Biji tidak berkeping satu............................... (Magnoliopsida)
Gunakan kunci dikotom untuk mengidentifikasi dan mengklasifikasikan tumbuhan pada gambar. Tuliskan hasilnya dalam tabel.
Jawaban:
d) urutan nomor determinasi : 1a - 2a
golongan : bryophyta
e) urutan nomor determinasi : 1b - 3b - 3b
golongan : magnolipsida