1) Pak Joko membeli sepeda dengan harga Rp150.000 kemudian dijual kembali dengan harga rp168.000 Keuntungan yang diperoleh Pak Joko sebesar.....% A 10 b 12 C 15 d 20 2) toko buka Anugrah sedang memberikan diskon 10% setiap pembelian buku matematika Ratna membeli buku Matematika dan membayar buku ke kasir sebesar 31 ribu 500 harga buku matematika tersebut sebelum mendapat diskon adalah a 3500 b3200 c 35.000 D 38000 buat jalannya ya
Verified answer
1.keuntungan = 168.000 - 150.000 = 18.000
persentase = 18.000 / 150.000 x 100%
= 3/25 x 100%
= 12% (B)
2.
31.500 = 90% x harga
harga = 31.500 : 90%
= 31.500 x 100/90
= 35.000 (C)