August 2022 1 6 Report

1. Memperoleh uang kepada ketiga anaknya. Perbandingan uang yang diperoleh anak pertama, anak kedua dan anak ketiga berturut-turut adalah 7 : 5 : 4. Jika uang yang diperoleh anak kedua adalah Rp. 90.000. Jumlah uang yang di bagikan ibu adalah . . .
a. Rp. 288.000
b. Rp. 144.000
c. Rp. 126.000
d. Rp. 72.000

2. Paman memperoleh diskon sebesar 20% dari pembelian sebuah motor bekas seharga Rp. 9.000.000. Paman memperbaiki motor tersebut dan menghabisan biaya Rp. 300.000. Lalu ia menjualnya kembali seharga Rp.7.380.000. Dengan demikian, paman akan mengalami . . . .
a. Untung Rp. 280.000
b. Rugi Rp. 280.000
c. Untung Rp. 120.000
d. Rugi Rp. 120.000

3. Seorang pedagang membeli 3 peti rambutan dengan total harga Rp. 1.620.000. pada kemasan setiap Peti tercatat bruto rambutan adalah 93 kg dan tara 3 kg. Jika pedagang tersebut menginginkan untung Sebesar Rp. 3000 per kg, ia harus menjual rambutan per kg dengan harga . . . .
a. Rp. 7.000
b. Rp. 8.000
c. Rp. 9.000
d. Rp. 10.000

4. Seorang pedagang membeli 1 peti anggur dengan berat seluruhnya 90 kg. Jika taranya 4%, berat Bersih telur ayam seluruhnya adalah . . . .
a. 86,4 kg
b. 43.2 kg
c. 28,8 kg
d. 14,4 kg ​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.