1. jika x dan y penyelesaian dari 3x - 4y = 17 dan 2x + 5y = -4 , nilai 4x -3y adalah
2. ado membeli 3 buku dan 2 pensil seharga 11.500,00 . rani membeli 4 buku dan 3 pensil dengan seharga 16.000,00 ,jika fitri membeli 2 buku dan 1 pensil jumlah uang yang harus di bayar adalah
Chintiapra
3x - 4y = 17 dan 2x + 5y = -4 dieliminasi. sehingga diperoleh x = 3 dan y = -2 jadi 4x - 3y =18
6 votes Thanks 12
RonaldoE
Pake aja yang namanya eliminasi (3x-4y=17)x2 (2x+5y=-4)x3
No 2 juga sama kok Anggep aja buku itu x dan pensil itu y Maka persamaannya jadi 3x+2y=11500(supaya gampang tulis aja 115) 4x+3y=16000(dan 160)(tapi entar jangan lupa dikali 100 lagi)
(3x+2y=115)x3 (4x+3y=160)x2
9x+6y=345 8x+6y=320 ___________ _ x=25
Mk, 3x+2y=115 3(25)+2y=115 75+2y=115 2y=40 y=20
Berarti x(buku)=2500 y(pensil)=2000
2x+1y =2(2500)+2000 =5000+2000 =7000
Note: Kalo yang ngganti y nya jadi -2 supaya bisa nemu x itu namanya substitusi
jadi 4x - 3y =18
(3x-4y=17)x2
(2x+5y=-4)x3
6x-8y=34
6x+15y=-12
___________ _
0x-23y=46
-23y=46
y= 46/-23
y=-2
Mk
2x+5y=-4
2x+5(-2)=-4
2x-10=-4
2x=6
x=3
4x-3y
=4(3)-3(-2)
=12+6
=18
No 2 juga sama kok
Anggep aja buku itu x dan pensil itu y
Maka persamaannya jadi
3x+2y=11500(supaya gampang tulis aja 115)
4x+3y=16000(dan 160)(tapi entar jangan lupa dikali 100 lagi)
(3x+2y=115)x3
(4x+3y=160)x2
9x+6y=345
8x+6y=320
___________ _
x=25
Mk,
3x+2y=115
3(25)+2y=115
75+2y=115
2y=40
y=20
Berarti
x(buku)=2500
y(pensil)=2000
2x+1y
=2(2500)+2000
=5000+2000
=7000
Note:
Kalo yang ngganti y nya jadi -2 supaya bisa nemu x itu namanya substitusi