February 2019 1 30 Report
1. Jika sumber arus listrik memiliki besar arus yang melebihi batas ukur maksimum amperemeter, maka hal yang harus dilakukan adalah ....

a. memasang hambatan shunt pada amperemeter secara seri
b. memasang beberapa amperemeter secara seri
c. memasang amperemeter secara seri dan voltmeter secara paralel
d. memasang hambatan shunt pada amperemeter secara paralel

2. Jika tegangan yang akan diukur melebihi batas ukur maksimum sebuah voltmeter, maka hal yang harus dilakukan adalah ....

a. memasang beberapa voltmeter sekaligus
b. memasang hambatan depan pada voltmeter
c. memasang penguat tegangan pada voltmeter
d. memasang hambatan shunt pada voltmeter
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.