1. Jika partikel alfa ditembakkan pada lempeng logam tipis, ada sebagian partikel alfa yg dibelokkan. Partikel yg dibelokkan itu adalah.. a. partikel alfa yg menabrak inti atom b. partikel alfa yg melewati ruang hampa sehingga tertarik oleh inti atom c. partikel alfa yg menabrak elektron d. partikel alfa yg mendekati knti atom e. partikel alfa yg benergi rendah
2. Isotop klorin adalah 35Cl dan 37Cl. Massa atom relatif klorin adalah 35,5. Persentase masing-masing isotop tersebut adalah.. a. 75% dan 25% b. 80% dan 20% c. 60% dan 40% d. 50% dan 50% e. 40% dan 60%
3. Jumlah elektron valensi pada atom 16S pada keadaan dasar adalah.. a. 3 b. 4 c. 5 d. 6 e. 7