1. jelaskan terjadinya daur karbon 2. bagaimana peran bakteri dalam daur nitrogen
clarapristiwari
Kategori : biologi - biogeokimia kelas : sma pembahasan :
Jawaban:
1. terjadinya daur karbon dapat dijelaskan sebagai berikut ini:
C di atmosfer -> tumbuhan = fotosintesis
bakteri, hewan, tumbuhan -> C di atmosfer = respirasi
C di bakteri, hewan, tumbuhan -> C di tanah = mati dan dekomposisi
C di tanah -> C di bahan bakar fosil dan C di gunung api = pengendapan
C di bahan bakar fosil dan C di gunung api -> C di atmosfer = pembakaran dan oksidasi
2. peran bakteri dalam daur nitrogen antara lain dalam proses fiksasi nitrogen, amonifikasi, nitrifikasi dan denitrifikasi.
Nah, penjelasan yang lebih detail terkait jawaban diatas adalah sebagai berikut:
Poin nomor 1
Fotosintesis adalah proses pengambilan CO2 dari atmosfer untuk dipakai oleh tumbuhan dan diubah menjadi glukosa
Respirasi adalah proses pengeluaran CO2 dari makhluk hidup ke atmosfer
Dekomposisi atau penguraian adalah proses menguraikan karbon organic menjadi karbon anorganik
Pengendapan adalah penumpukan karbon di tanah menjadi bahan bakar fosil dan batuan kapur
Oksidasi adalah proses pembakaran bahan bakar fosil dan melepaskan zat sisa berupa CO2 ke atmosfer
Poin nomor 2
Fiksasi nitrogen adalah proses penangkapan nitrogen bebas di atmosfer dapat dilakukan oleh bakteri Rhizobium sp atau Azotobacter sp
Amonifikasi adalah proses pembentukan ammonia.
Nitrifikasi adalah proses perubahan ammonia menjadi nitrat yang dibantu oleh bakteri Nitrosomonas sp, Nitrosococcus sp dan Nitrobacter sp. Denitrifikasi adalah proses perombahakn nitrat menjadi nitrogen bebas di atmosfer yang dapat dilakukan oleh Pseudomonas denitrifikans
kelas :
sma
pembahasan :
Jawaban:
C di atmosfer -> tumbuhan = fotosintesis
bakteri, hewan, tumbuhan -> C di atmosfer = respirasi
C di bakteri, hewan, tumbuhan -> C di tanah = mati dan dekomposisi
C di tanah -> C di bahan bakar fosil dan C di gunung api = pengendapan
C di bahan bakar fosil dan C di gunung api -> C di atmosfer = pembakaran dan oksidasi
2. peran bakteri dalam daur nitrogen antara lain dalam proses fiksasi nitrogen, amonifikasi, nitrifikasi dan denitrifikasi.
Nah, penjelasan yang lebih detail terkait jawaban diatas adalah sebagai berikut:
Poin nomor 1Fotosintesis adalah proses pengambilan CO2 dari atmosfer untuk dipakai oleh tumbuhan dan diubah menjadi glukosa
Respirasi adalah proses pengeluaran CO2 dari makhluk hidup ke atmosfer
Dekomposisi atau penguraian adalah proses menguraikan karbon organic menjadi karbon anorganik
Pengendapan adalah penumpukan karbon di tanah menjadi bahan bakar fosil dan batuan kapur
Oksidasi adalah proses pembakaran bahan bakar fosil dan melepaskan zat sisa berupa CO2 ke atmosfer
Poin nomor 2
Fiksasi nitrogen adalah proses penangkapan nitrogen bebas di atmosfer dapat dilakukan oleh bakteri Rhizobium sp atau Azotobacter sp
Amonifikasi adalah proses pembentukan ammonia.
Nitrifikasi adalah proses perubahan ammonia menjadi nitrat yang dibantu oleh bakteri Nitrosomonas sp, Nitrosococcus sp dan Nitrobacter sp.
Denitrifikasi adalah proses perombahakn nitrat menjadi nitrogen bebas di atmosfer yang dapat dilakukan oleh Pseudomonas denitrifikans