August 2018 1 262 Report
(1) Ikan dan tumbuh-tumbuhan di dalam air dapat bertahan hidup saat musim dingin.
(2) Terbentuknya lapisan es di permukaan air sementara di bagian bawah tetap cair.
(3) Partikel air yang dipanaskan dalam suatu bejana akan bergerak ke atas.
(4) Air pada bagian dasar gelas lebih cepat membeku saat berada dalam freezer.
Pernyataan di atas yang berlaku prinsip anomali air adalah ....
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
d. (3) dan (4)

More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.