September 2018 1 7 Report
1. Bagaimana langkah-langkah menggambar grafik persamaan garis lurus?
2. Bagaimana menentukan kemiringan garis yang melalui dua buat titik?
3. Bagaimana menentukan kemiringan garis jika diketahui persamaannya?
4. Bagaimana cara menentukan persamaan garis lurus yang melalui kemiringan
m dan titik A(x1, y1)?
5. Bagaimana cara menentukan persamaan garis lurus yang melalui dua
titik A(x1, y1) dan B(x2, y2)?
6. Apa yang dapat kalian ketahui tentang kemiringan:
a. Dua garis yang saling sejajar?
b. Dua garis yang berpotongan saling tegak lurus?
7. Persamaan suatu garis dengan kemiringan m dan melalui titik (x1, y1) dapat
dinyatakan oleh
y − y1= m(x − x1) atau y = m(x − x1 ) + y1. Jelaskan bagaimana hubungan
grafik
y = m(x − x1) + y1 dan grafik y = mx.

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.