1. apa yang dimaksud dengan negara dalam sebuah negara (VOC) ? 2. VOC akhirnya dibubarkan, apa yang dapat kita peroleh dari sejarah VOC di Indonesia? 3. Apa dampak positif dari kedudukan daendels? ayoo bantu yaa kawans :) makasih
vickyadm
1. maksud dari VOC disebut sebagai negara dalam negara adalah karena VOC mempunyai hak dan kewenangan yang sangat luas yang diberikan oleh pemerintah Belanda. Oleh sebab itu kekuasaan VOC yang sangat besar itulah disebut sebagai negara dalam negara. 2. pemerintahan VOC memberikan kita pelajaran bahwa keserakahan tidak akan menimbulkan apapun kecuali kerugian. kondisi VOC pada saat - saat terakhir sebelum dibubarkan juga memberi kita pelajaran bahwa feodalisme dan korupsi hanya akan memperburuk keadaan dan akhirnya meruntuhkan VOC. 3. dampak positif dari pemerintahan daendels adalah adanya jalan yang menghubungkan titik - titik di pulau jawa. hal ini menguntungkan kita karena pada waktu itu belum ada ide semacam itu. kedua, daendels juga berhasil membangun pelabuhan - pelabuhan yang strategis seperti pelabuhan tanjung perak di surabaya dan pelabuhan di ujung kulon.
2. pemerintahan VOC memberikan kita pelajaran bahwa keserakahan tidak akan menimbulkan apapun kecuali kerugian. kondisi VOC pada saat - saat terakhir sebelum dibubarkan juga memberi kita pelajaran bahwa feodalisme dan korupsi hanya akan memperburuk keadaan dan akhirnya meruntuhkan VOC.
3. dampak positif dari pemerintahan daendels adalah adanya jalan yang menghubungkan titik - titik di pulau jawa. hal ini menguntungkan kita karena pada waktu itu belum ada ide semacam itu. kedua, daendels juga berhasil membangun pelabuhan - pelabuhan yang strategis seperti pelabuhan tanjung perak di surabaya dan pelabuhan di ujung kulon.