1. Apa hubungan antara pembukaan UUD NRI 1945 dengan UUD NRI 1945? Jelaskan. 2. Terlepas apapun ideologi yang dianut, semua negara mempunyai fungsi minimal yang harus dijalankan. Apa saja fungsi minimal itu?
1. Pokok-pokok pikiran terkandung dalam Pembukaan UUD 1945. Pokok-pokok pikiran tersebut merupakan suasana kebatinan dari hukum dasar. Maka Pembukaan UUD 1945 mempunyai hubungan langsung dengan UUD 1945 karena pokok-pokok pikiran di dalamnya dijelmakan dalam pasal-pasal UUD 1945. Untuk menyelidiki hukum dasar suatu negara tidak cukup hanya menyelidiki pasal-pasal UUD saja, tetapi harus menyelidiki juga praktiknya dan bagaimana suasana kebatinan UUD itu. Bagaimana terjadinya, bagaimana keterangan-keterangannya dan dalam suasana bagaimana dibuatnya. (Berita Republik Indonesia Tahun II Nomor 7). 2. a) Menjaga keamanan dan ketertiban b) Pertahanan c) Kemakmuran dan kesejahteraan rakyat d) Menegakkan keadilan
Rianka
Soal no 1 memang copas dari sumbernya asli yaitu Berita Republik Indonesia Tahun II nomor 7, tapi kalo soal no 2 saya hafal sendiri dari sekolah
Verified answer
1. Pokok-pokok pikiran terkandung dalam Pembukaan UUD 1945. Pokok-pokok pikiran tersebut merupakan suasana kebatinan dari hukum dasar. Maka Pembukaan UUD 1945 mempunyai hubungan langsung dengan UUD 1945 karena pokok-pokok pikiran di dalamnya dijelmakan dalam pasal-pasal UUD 1945. Untuk menyelidiki hukum dasar suatu negara tidak cukup hanya menyelidiki pasal-pasal UUD saja, tetapi harus menyelidiki juga praktiknya dan bagaimana suasana kebatinan UUD itu. Bagaimana terjadinya, bagaimana keterangan-keterangannya dan dalam suasana bagaimana dibuatnya. (Berita Republik Indonesia Tahun II Nomor 7).2. a) Menjaga keamanan dan ketertiban
b) Pertahanan
c) Kemakmuran dan kesejahteraan rakyat
d) Menegakkan keadilan
Semoga bermanfaat:)