1.Pola lantai adalah sebuah garis atau pola yang dibentuk sebagai cara bagi penari dalam bergerak
2.Dalam membuat pola lantai, kamu perlu memperhatikan beberapa hal, di antaranya bentuk pola lantai, maksud atau makna pola lantai, jumlah penari, ruangan atau tempat pertunjukan, dan gerak tari.
3.Pola lantai garis lengkung terdiri dari lengkung dalam, lengkung luar, lingkaran, dan angka delapan
4.Pola garis lurus terdiri atas pola lantai horizontal (mendatar), vertikal (tegak), dan diagonal (menyudut).
5.Fungsi pola lantai yaitu membuat tarian menjadi lebih dinamis, indah, dan menarik
Verified answer
Penjelasan:
1.Pola lantai adalah sebuah garis atau pola yang dibentuk sebagai cara bagi penari dalam bergerak
2.Dalam membuat pola lantai, kamu perlu memperhatikan beberapa hal, di antaranya bentuk pola lantai, maksud atau makna pola lantai, jumlah penari, ruangan atau tempat pertunjukan, dan gerak tari.
3.Pola lantai garis lengkung terdiri dari lengkung dalam, lengkung luar, lingkaran, dan angka delapan
4.Pola garis lurus terdiri atas pola lantai horizontal (mendatar), vertikal (tegak), dan diagonal (menyudut).
5.Fungsi pola lantai yaitu membuat tarian menjadi lebih dinamis, indah, dan menarik
Jawaban:
1.Pola lantai adalah sebuah garis \ pola yang dibentuk sebagai bagi penari
2.jumlah \ makna tari \ tempat {ruangan}
3.lingkaran \ lemgkung depan dan sebalik nya
4.horizontal \ vertikal \ diagonal
5.membuat penari lebih gampang memahami gerakan tari
Penjelasan: