" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
No. 9Langsung dibuat kepecahan sederhananya ya.
= 45/2 - (13/4 + 11/2)
= 45/2 - (13/4 + 22/4)
= 90/4 - 35/4
= 55/4
= C
No. 11
Panjang bambu = 2.8meter
dicat putih 25% = 25/100
Panjang bambu yang akan dicat merah adalah ?
Bambu yang dicat putih
=2.8 * 25/100
=0.7m
Bambu yang dicat merah
= 2.8 - 0.7
= 28/10 - 7/10
= 21/10
= C
No. 12
Perbandingan
p : l
8 : 3 --> 11 (karena jumlah perbandingan panjang dan lebar)
maka, Lebar :
= 3/11 * 33
= 9 cm B
No. 13
Skala 1 : 50
Luas digambar = 64 cm²
Luas sebenarnya?
Luas sebenarnya
= 50 * 50 * 64
= 160000 cm²
= 16m² D
No. 14
8300cm - 650dm + 12 dam
= 83m - 65m + 120m
= 138m C
No. 15
8200dag + 3.4kuintal - 0.2 ton
= 82kg + 340kg - 200kg
= 222kg B
No. 16
Usia Paman Adit 3 Windu - 1 Tahun
1 Windu = 8 tahun maka
3 Windu = 24 tahun - 1 tahun
= 23 tahun
Usian Kakak 2.5 dasawarsa
1 dasawarsa = 10 tahun
2.5 dasawarsa = 25 tahun
Selisih usia mereka adalah
25 - 23 tahun
= 2 tahun B
No. 17
1gros pulpen = 12 lusin = 144 buah/batang
3 gros pulpen = 36 lusin = 432 buah/batang
Dikurang
5 lusin = 60 buah/batang dan
10 buah/batang
sehingga sisa adalah
432 - (60 + 10)
432 - 70
= 362 batang