Jawaban:
a. 5-metil-2-heksuna
b. 6-metil-3-oktuna
c. 3-etil-5-metil-1-heksuna atau 3 isobutil 1 pentuna
Penjelasan:
Aturan penamaan IUPAC hidrokarbon:
1) Penamaan didasarkan atas rantai utama/
induk. Rantai utama adalah rantai karbon
terpanjang yang dapat dibuat.
a. Pada alkena, alkuna dan alkadiena,
rantai utama harus mengandung ikatan
rangkap.
Jika terdapat >1 rantai utama, pilih rantai
utama dengan cabang terbanyak.
b. Pada sikloalkana, rantai utama adalah
rantai alisikliknya.
2) Cabang diberinama dengan nama gugus
alkil, dan jika tidak dapat memenuhi aturan
IUPAC dapat menggunakan nama trivial.
3) Posisi cabang ditentukan dengan penomor-
an atom karbon rantai utama.
Ketentuan penomoran:
a. Pada alkana, penomoran dilakukan
sedemikian rupa sehingga cabang
memiliki nomor kecil.
Jika tidak memiliki cabang, nama rantai
utama diberi n-.
b. Pada alkena dan alkuna, penomoran
dimulai dari atom C yang paling dekat
dekat ikatan rangkap.
Jika penomoran dari kedua sisi sama saja,
maka penomoran dimulai dari sisi yang
cabangnya paling banyak.
c. Pada sikloalkana, penomoran dilakukan
jika cabang berjumlah >1, dan dilakukan
searah jarum jam.
4) Posisi ikatan rangkap juga ditentukan
dengan angka.
5) Cabang sejenis yang jumlahnya >1 cukup
ditulis sekali, namun diberi indeks (di-, tri-,
tetra-, dst.).
6) Jika terdapat lebih dari satu macam jenis
cabang, maka urutan penamaan cabang
diurut berdasarkan abjad (sebelum diberi
indeks, sek-, ters-, dan neo-).
a. 5 metil 2- heksuna
1 6 = total 7 atom C
b. 6 metil 3 oktuna
1 8 = total 9 atom c
c. 5 metil 3 etil 1- heksuna
1 2 6 = total 9 atom C
cara cek jawaban yang benar adalah jika jumlah atom C nya sama dan jenis nya benar
- hati dan bintangnya ya , makasih
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
a. 5-metil-2-heksuna
b. 6-metil-3-oktuna
c. 3-etil-5-metil-1-heksuna atau 3 isobutil 1 pentuna
Penjelasan:
Aturan penamaan IUPAC hidrokarbon:
1) Penamaan didasarkan atas rantai utama/
induk. Rantai utama adalah rantai karbon
terpanjang yang dapat dibuat.
a. Pada alkena, alkuna dan alkadiena,
rantai utama harus mengandung ikatan
rangkap.
Jika terdapat >1 rantai utama, pilih rantai
utama dengan cabang terbanyak.
b. Pada sikloalkana, rantai utama adalah
rantai alisikliknya.
2) Cabang diberinama dengan nama gugus
alkil, dan jika tidak dapat memenuhi aturan
IUPAC dapat menggunakan nama trivial.
3) Posisi cabang ditentukan dengan penomor-
an atom karbon rantai utama.
Ketentuan penomoran:
a. Pada alkana, penomoran dilakukan
sedemikian rupa sehingga cabang
memiliki nomor kecil.
Jika tidak memiliki cabang, nama rantai
utama diberi n-.
b. Pada alkena dan alkuna, penomoran
dimulai dari atom C yang paling dekat
dekat ikatan rangkap.
Jika penomoran dari kedua sisi sama saja,
maka penomoran dimulai dari sisi yang
cabangnya paling banyak.
c. Pada sikloalkana, penomoran dilakukan
jika cabang berjumlah >1, dan dilakukan
searah jarum jam.
4) Posisi ikatan rangkap juga ditentukan
dengan angka.
5) Cabang sejenis yang jumlahnya >1 cukup
ditulis sekali, namun diberi indeks (di-, tri-,
tetra-, dst.).
6) Jika terdapat lebih dari satu macam jenis
cabang, maka urutan penamaan cabang
diurut berdasarkan abjad (sebelum diberi
indeks, sek-, ters-, dan neo-).
Jawaban:
a. 5 metil 2- heksuna
1 6 = total 7 atom C
b. 6 metil 3 oktuna
1 8 = total 9 atom c
c. 5 metil 3 etil 1- heksuna
1 2 6 = total 9 atom C
cara cek jawaban yang benar adalah jika jumlah atom C nya sama dan jenis nya benar
Penjelasan:
- hati dan bintangnya ya , makasih