Rizoma atalah percabangan yang tumbuh dan menjalar di dalam tanah. Percabangan ini akan membuat akar dan daun baru sehingga tumbuh tanaman baru. Metode ini digunakan pada jahe dan lengkuas.
2. Geragih atau stolon:
Tanaman stroberi membentuk percabangan batang yang memanjang mendatar di atas tanah yang disebut geragih atau stolon. Geragih ini membentuk daun baru. Berat dari daun ini menekan geragih ke bawah. Ketika geragih menyentuh tanah akan terbentuk akar, sehingga tumbuhlah tanaman stroberi baru.
3. Tunas adventif:
Tubas adventif adalah tunas yang timbul tidak di bagian sebagaimana mestinya, misalnya di ujung daun.
Tanaman tertentu seperti eceng gondok akan menumbuhkan tunas-tunas kecil di ujubg daun akibat adanya hormon akusin di daerah inim setelah beberapa waktu tunas ini akan terlepas dari daun dan jatuh membentuk tanaman baru.
4. Umbi lapis:
Pada tanaman bawang merah dan bawang putih serta bunga dafodil, umbi di dalam tanah akan memecah menjadi beberapa individu baru yang berdekatan. Pemecahan ini terjadi dengan timbulnya bagian dan lapisan baru pada umbi.
5. Umbi batang:
Umbi batang adalah bagian batang di bawah tanah yang digunakan untuk menyimpan makanan dalam bentuk karbohidrat. Setelah kandungan makanan banyak, umbi ini dapat membentuk akar dan batang baru yang menimbulkan adanya tanaman baru. Contoh tanaman yang menggunakan metode ini adalah kentang
Mata pelajaran: Biologi
Materi: Reproduksi pada Tanaman
Kata kunci: reproduksi vegetatif
Saya akan mencoba menjawab pertanyaan ini dengan dua jawaban:
Jawaban pendek:
Contoh Perkembangbiakan Vegetatif Alami:
1. Rizoma: jahe
2. Geragih atau stolon: stroberi
3. Tunas adventif: eceng gondok
4. Unbi lapis: bawang merah
5. Umbi batang: kentang
Jawaban panjang:
1. Rizoma:
Rizoma atalah percabangan yang tumbuh dan menjalar di dalam tanah. Percabangan ini akan membuat akar dan daun baru sehingga tumbuh tanaman baru. Metode ini digunakan pada jahe dan lengkuas.
2. Geragih atau stolon:
Tanaman stroberi membentuk percabangan batang yang memanjang mendatar di atas tanah yang disebut geragih atau stolon. Geragih ini membentuk daun baru. Berat dari daun ini menekan geragih ke bawah. Ketika geragih menyentuh tanah akan terbentuk akar, sehingga tumbuhlah tanaman stroberi baru.
3. Tunas adventif:
Tubas adventif adalah tunas yang timbul tidak di bagian sebagaimana mestinya, misalnya di ujung daun.
Tanaman tertentu seperti eceng gondok akan menumbuhkan tunas-tunas kecil di ujubg daun akibat adanya hormon akusin di daerah inim setelah beberapa waktu tunas ini akan terlepas dari daun dan jatuh membentuk tanaman baru.
4. Umbi lapis:
Pada tanaman bawang merah dan bawang putih serta bunga dafodil, umbi di dalam tanah akan memecah menjadi beberapa individu baru yang berdekatan. Pemecahan ini terjadi dengan timbulnya bagian dan lapisan baru pada umbi.
5. Umbi batang:
Umbi batang adalah bagian batang di bawah tanah yang digunakan untuk menyimpan makanan dalam bentuk karbohidrat. Setelah kandungan makanan banyak, umbi ini dapat membentuk akar dan batang baru yang menimbulkan adanya tanaman baru. Contoh tanaman yang menggunakan metode ini adalah kentang