Tolong kasih aku pertanyaan tentang Ep dan Ek, masing-masing 2 gak boleh ngasal ya!!
Oyong54Ek (Energi kinetik) 1.) Sebuah benda melaju dengan kecepatan 36 km/jam, jika benda tersebut mempunyai massa 100 kg, tentukanlah energi kinetiknya? 2.) Sebuah benda mempunyai energi kinetik sebesar 1 kilojoule, jika kecepatan benda tersebut adalah 20 m/s, tentukanlah massa benda tersebut? Ep (Energi potensial) 1.) Sebuah benda jatuh pada ketinggian 10 meter dengan massa 10 kg, tentukanlah besar energi potensialnya jika percepatan grafitasi bumi adalah 9,8 m/s² ? 2.) Sebuah benda memiliki energi potensial sebanyak 0,01 megajoule jatuh pada ketinggian 10 meter, hitunglah massa pada benda tersebut jika percepatan grafitasi bumi 10 m/s²?
1 votes Thanks 4
AsruulEnergi potensial 1) Energi 5000 Joule digunakan untuk mengangkat benda bermassa 50 kg. Benda akan naik setinggi… (g = 10 m/s2) 2) Sebuah benda massa 2 kg berada 5 meter di atas permukaan tanah. Percepatan gravitasi = 10 m/s2. Usaha yang diperlukan untuk mengangkat benda ke ketinggian 15 meter di atas permukaan bumi adalah 3) Buah pepaya bermassa 0,5 kg tergatung pada tangkainya yang berada pada ketinggian 2 m dari atas tanah. Jika percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2 tentukan besar energi potensial yang dimiliki oleh buah pepaya tadi!
Energi kinetik 1) Sebuah benda memiliki energi kinetik sebesar 5000 Joule. Jika kecepatan benda tersebut dijadikan setengah dari kecepatan benda mula-mula, tentukan energi kinetiknya sekarang! 2) Sebuah sepeda yang massanya 40 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s. Tentukan besar energi kinetik sepeda tersebut! 3) Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 8 m/s hingga memiliki energi kinetik sebesar 128 joule. Tentukan besarnya massa benda tersebut!
1.) Sebuah benda melaju dengan kecepatan 36 km/jam, jika benda tersebut mempunyai massa 100 kg, tentukanlah energi kinetiknya?
2.) Sebuah benda mempunyai energi kinetik sebesar 1 kilojoule, jika kecepatan benda tersebut adalah 20 m/s, tentukanlah massa benda tersebut?
Ep (Energi potensial)
1.) Sebuah benda jatuh pada ketinggian 10 meter dengan massa 10 kg, tentukanlah besar energi potensialnya jika percepatan grafitasi bumi adalah 9,8 m/s² ?
2.) Sebuah benda memiliki energi potensial sebanyak 0,01 megajoule jatuh pada ketinggian 10 meter, hitunglah massa pada benda tersebut jika percepatan grafitasi bumi 10 m/s²?
1) Energi 5000 Joule digunakan untuk mengangkat benda bermassa 50 kg. Benda akan naik setinggi… (g = 10 m/s2)
2) Sebuah benda massa 2 kg berada 5 meter di atas permukaan tanah. Percepatan gravitasi = 10 m/s2. Usaha yang diperlukan untuk mengangkat benda ke ketinggian 15 meter di atas permukaan bumi adalah
3) Buah pepaya bermassa 0,5 kg tergatung pada tangkainya yang berada pada ketinggian 2 m dari atas tanah. Jika percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2 tentukan besar energi potensial yang dimiliki oleh buah pepaya tadi!
Energi kinetik
1) Sebuah benda memiliki energi kinetik sebesar 5000 Joule. Jika kecepatan benda tersebut dijadikan setengah dari kecepatan benda mula-mula, tentukan energi kinetiknya sekarang!
2) Sebuah sepeda yang massanya 40 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s. Tentukan besar energi kinetik sepeda tersebut!
3) Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 8 m/s hingga memiliki energi kinetik sebesar 128 joule. Tentukan besarnya massa benda tersebut!