Tolong jawabkan pakai cara: 1.jumlah penjualan gula pasir di Toko Jaya pada tahun 2010 sebesar 400 kg. Pada tahun 2011 meningkat menjadi 800 kg dan selalu meningkat dua kali lipat setiap tahun. Jumlah hasil penjualan gula pasir di toko Jaya dari tahun 2010 hingga tahun 2015 sebanyak……kg
2.suatu lomba melukis dan menulis diikuti 44 siswa.sebanyak 33 siswa mengikuti lomba melukis dan 28 siswa mengikuti lomba menulis. Banyak siswa yang mengikuti lomba melukis sekaligus lomba menulis……orang
3.diketahui f(x)=2x pangkat 2 + bx + 1.jika f(-1)=6, nilai b =….
Qudhiet01
1.) Mencari S₆ = U₁ ( R pangkat n - 1 ) R = Rasio = 2 R - 1 = 400 ( 2⁶ - 1 ) 2 - 1 = 400 ( 64 - 1) 1 = 400 ( 63 ) = 25200 Kg Jadi, Jumlah hasil penjualan gula pasir 2010-2015 = 25.200 Kg
2.) 33 - x + x + 28 - x = 44 33 + 28 - x = 44 61 - x = 44 61 - 44 = x 17 = x Jadi, banyak siswa yg mengikuti lomba melukis dan menulis = 17 siswa
3.) f (x) = 2x² + bx + 1f (-1) = 6, maka : f (-1) = 2 (-1)² + -1b + 1 = 6 = 2 . 1 - b + 1 = 6 = 2 - b + 1 = 6 = 3 - b = 6 = 3 - 6 = b -3 = b Jadi, nilai dari b adalah = -3
R - 1
= 400 ( 2⁶ - 1 )
2 - 1
= 400 ( 64 - 1)
1
= 400 ( 63 ) = 25200 Kg
Jadi, Jumlah hasil penjualan gula pasir 2010-2015 = 25.200 Kg
2.) 33 - x + x + 28 - x = 44
33 + 28 - x = 44
61 - x = 44
61 - 44 = x
17 = x
Jadi, banyak siswa yg mengikuti lomba melukis dan menulis = 17 siswa
3.) f (x) = 2x² + bx + 1 f (-1) = 6, maka :
f (-1) = 2 (-1)² + -1b + 1 = 6
= 2 . 1 - b + 1 = 6
= 2 - b + 1 = 6
= 3 - b = 6
= 3 - 6 = b
-3 = b
Jadi, nilai dari b adalah = -3