Tolong jawab dengan uraian yang panjang, padat dan jelas yaa. Terimakasih :)
9. Mengonsumsi makanan atau minuman hasil fermentasi seperti yogurt, yakult, dan keju sangat baik bagi tubuh manusia. Mengapa demikian? 10. Bagaimana cara manusia mengantisipasi agar tidak terjangkit penyakit oleh bakteri patogen? Jelaskan dan berikan contoh!
Adventina98
9 . Fermentasi adalah proses yang berlangsung dalam keadaan anaerob, dimana dalam proses ini tidak melibatkan serangkaian transfer elektron yang dikatalisis oleh enzim yang terdapat dalam membran sel. Yoghurt berasal susu yang kemudian ditambahkan dengan bakteri yang akan membentuk asam laktat. Bakteri yang biasa digunakan dalam proses pembuatan yogurt adalah bakteri Bifidobacterium sp., Lactobacillus sp. atau bakteri Streptococcus thermophilus dan Lactobacillus bulgaricus.Bakteri-bakteri ini yang akan memicu proses fermentasi dari susu, mengubah laktosa pada susu menjadi asam laktat. Efek lain dari proses fermentasi adalah pecahnya protein pada susu yang menyebabkan susu menjadi kental. Hasil akhirnya susu akan terasa asam dan kental, inilah bentuk yoghurt dasar yang telah jadi.
1 votes Thanks 5
nursukma
9.karena dalam proses fermentasi dihasilkan dari probiotik yang terdapat pada ragi yang berfungsi untuk mengikat gizi makanan agar tidak rusak akibat bakteri,defek probiotik itu sangat bagus bagi kesehatan tubuh terutama bagi kesehatan mulut,kekebalan tubuh dan pencernaan 10.Harus menjaga pola hidup menjadi lebih higienis,selalu menjaga keseimbangan kondisi tubuh .contoh:ketika sakit flu jika tubuh kita dalam keadaan lemah maka bakteri itu terus menjalar dan membentuk komunitas yang lebih besar yang menimbulkan bertambah banyaknya penyakit
Fermentasi adalah proses yang berlangsung dalam keadaan anaerob, dimana dalam proses ini tidak melibatkan serangkaian transfer elektron yang dikatalisis oleh enzim yang terdapat dalam membran sel. Yoghurt berasal susu yang kemudian ditambahkan dengan bakteri yang akan membentuk asam laktat. Bakteri yang biasa digunakan dalam proses pembuatan yogurt adalah bakteri Bifidobacterium sp., Lactobacillus sp. atau bakteri Streptococcus thermophilus dan Lactobacillus bulgaricus.Bakteri-bakteri ini yang akan memicu proses fermentasi dari susu, mengubah laktosa pada susu menjadi asam laktat. Efek lain dari proses fermentasi adalah pecahnya protein pada susu yang menyebabkan susu menjadi kental. Hasil akhirnya susu akan terasa asam dan kental, inilah bentuk yoghurt dasar yang telah jadi.
10.Harus menjaga pola hidup menjadi lebih higienis,selalu menjaga keseimbangan kondisi tubuh .contoh:ketika sakit flu jika tubuh kita dalam keadaan lemah maka bakteri itu terus menjalar dan membentuk komunitas yang lebih besar yang menimbulkan bertambah banyaknya penyakit