Dibawah ini adalah kegiatan-kegiatan yang dilakukan pada perusahaan Sinar Matahari Jakarta.
Pak dede sebagai mekanik perusahaan sedang mengkontrol mesin produksi.
Pak Bawandi sedang memanggil anak buahnya yang tidak masuk kerja
Pak Suwardi mendata karyawan yang mempunyai prestasi baik untuk dipromosikan jabatannya.
Pak Andi bertugas menangani penetapan harga, promosi serta distribusi barang jasa hingga memberikan pelayanan purna jual.
Berdasarkan pernyataan diatas maka yang bertugas di manajemen personalia adalah nomor 2 dan 3
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 2 dan 4
e. 1 dan 4
Pembahasan
Manajemen personalia adalah manajemen yang bertugas untuk menangani permasalahan karyawan mulai dari perekrutan sampai dengan kenaikan jabatan serta membuat anggaran kerja yang dibutuhkan dan memberikan sumber-sumber tenaga kerja yang dibutuhkan perusahaan. berdasarkan pernyataan diatas yang bertugas di manajemen personalia adalah :
Pak Bawandi sedang memanggil anak buahnya yang tidak masuk kerja
Pak Suwardi mendata karyawan yang mempunyai prestasi baik untuk dipromosikan jabatannya.
Verified answer
Dibawah ini adalah kegiatan-kegiatan yang dilakukan pada perusahaan Sinar Matahari Jakarta.
Berdasarkan pernyataan diatas maka yang bertugas di manajemen personalia adalah nomor 2 dan 3
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 2 dan 4
e. 1 dan 4
Pembahasan
Manajemen personalia adalah manajemen yang bertugas untuk menangani permasalahan karyawan mulai dari perekrutan sampai dengan kenaikan jabatan serta membuat anggaran kerja yang dibutuhkan dan memberikan sumber-sumber tenaga kerja yang dibutuhkan perusahaan. berdasarkan pernyataan diatas yang bertugas di manajemen personalia adalah :
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang konsep manajemen dan scientic manajemen approach brainly.co.id/tugas/18241956
2. Materi tentang ilmu manajemen brainly.co.id/tugas/3104732
3. Materi tentang kegiatan perekonomian suatu negara brainly.co.id/tugas/9566512
------------------------------------
Detil Jawaban
Kelas ; X (1 SMA)
Mapel : Ekonomi
Bab : Konsep Manajemen
Kode : 10.12.6
Kata Kunci : Manajemen, Personalia.