berarti larutan bersifat basa, atau campuran basa kuat dan asam lemah habis bereaksi, garamnya terhidrolisis sebagian dan bersifat basa.dengan demikian:
mol KOH = mol HCN
Mol HCN = M x V = 0,01 x 400 = 4 mmol
mol KOH = 4 mmol
Konsentrasi KOH adalah.
M KOH = mol / volume
= 4 mmol/100 ml
= 0,04 M
1 votes Thanks 2
aliya4355
Terimakasih banyak kak. saya rating 5 dan kike ya kak.
Jawaban:
0,04 M
Penjelasan:
100 ml KOH + 400 ml HCN 0,01 M
Diketahui pH = 8
berarti larutan bersifat basa, atau campuran basa kuat dan asam lemah habis bereaksi, garamnya terhidrolisis sebagian dan bersifat basa.dengan demikian:
mol KOH = mol HCN
Mol HCN = M x V = 0,01 x 400 = 4 mmol
mol KOH = 4 mmol
Konsentrasi KOH adalah.
M KOH = mol / volume
= 4 mmol/100 ml
= 0,04 M