Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm. Setelah Edo bergabung dengan keempat anak tersebut rata-rata tinggi badan mereka menjadi 157 cm. Tinggi badan Edo adalah... A. 165 cm B. 163 cm C. 160 cm D. 156 cm
▪︎Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm. Setelah Edo bergabung dengan keempat anak tersebut rata-rata tinggi badan mereka menjadi 157 cm. Tinggi badan Edo adalah...
Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm. Setelah Edo bergabung dengan keempat anak tersebut rata-rata tinggi badan mereka menjadi 157 cm.
Verified answer
▪︎Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm. Setelah Edo bergabung dengan keempat anak tersebut rata-rata tinggi badan mereka menjadi 157 cm. Tinggi badan Edo adalah...
165 cm.
Opsi A.
[tex]\\[/tex]
Pembahasan :
[tex]\\[/tex]
Rumus:
[tex]\boxed{\begin{array}{ll}Nilai~ratarata ~=\\\frac{Jumlah nilai}{Banyak ~data}\end{array}}[/tex]
[tex]\\[/tex]
Diketahui:
Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm. Setelah Edo bergabung dengan keempat anak tersebut rata-rata tinggi badan mereka menjadi 157 cm.
Ditanya:
Tinggi badan Edo adalah...?
Dijawab:
[tex]\\[/tex]
Untuk mencari tinggi badan Edo,
Dicari/dimasukkan jumlah nilai, banyak data, nilai rata-rata.
Pakai Rumusnya.
[tex]\\[/tex]
Tinggi badan 4 pemain basket SD Prestasi adalah 155 cm;
nilai = 155×4
[tex]\\[/tex]
E = nilai tinggi badan Edo
Edo bergabung dengan keempat anak tersebut;
Jumlah nilai = (155×4 + E)
[tex]\\[/tex]
Banyak data = 4 + 1 = 5
[tex]\\[/tex]
Nilai rata-rata keseluruhan = 157 cm
[tex]\\[/tex]
[tex]\boxed{\begin{array}{ll}Nilai~ratarata ~=\\\frac{Jumlah nilai}{Banyak ~data}\end{array}}[/tex]
[tex]\\[/tex]
157 = (155(4) + E )÷5
(155(4) + E )÷5 = 157
(620 + E) = 157 × 5
620 + E = 785
E = 785 - 620
E = 165 cm
[tex]\\[/tex]
Jadi Tinggi badan Edo adalah
165 cm.
[tex]\\[/tex]
Pelajari lebih lanjut:
Materi tentang menghitung nilai ijazah:
•https://brainly.co.id/tugas/15303257
Materi tentang nilai siswa yang mengikuti ujian susulan:
•https://brainly.co.id/tugas/21429969
[tex]\\[/tex]
Detail Jawaban:
Kelas: 9
Mapel: Matematika
Materi : Statistik
Kata Kunci : Tinggi badan, rata-rata.
Kode Soal : 2
Kode Kategori : 9.2.6