Cermin adalah permukaan yang licin dan dapat menciptakan pantulan bayangan benda dengan sempurna.
Cahaya adalah energi berupa gelombang elektromagnetik kasat mata yang memiliki panjang gelombang 380 hingga 750 nm. Dalam dunia fisika, ini juga disebut sebagai radiasi elektromagnetik.
Jawaban:
semoga membantu Maaf kalau salah