November 2022 0 4 Report
Tersebutlah perkataan seorang raja keinderaan yang kena sumpah Batara Indera. Adapun raja itu sekarang hidup laki-bini sebagai si Miskin di Negeri Antah Berantah yang diperintah oleh Maharaja Indera Dewa. Adapun pekerjaan si Miskin mengelilingi negeri mencari rezeki setiap hari adanya. Tetapi ke mana mereka pergi, mereka selalu dilempar orang dengan batu dan kayu. Terpaksalah mereka makan ketupat dan buku tebu yang didapatinya dan timbunan-timbunan sampah. Hatta beberapa lamanya bini si Miskin pun hamillah dan ingin makan mempelam dari raja Raja Antah Berantah dengan suka memberikan mempelam itu. Berapa lama kemudian, bir si Miskin ingin makan nangka yang di dalam istana pula dan nangka itu pun diberikan juga oleh raja.

apa isi kutipan hikayat tersebut?​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.